Sebuah tulisan yang berasal dari seorang tokoh nasional yang juga pahlawan,KH.Hasyim Asy'ari

- 25 September 2022, 11:18 WIB
Kh.Hasyim Asy'ari
Kh.Hasyim Asy'ari /

 

ZONAKALTIM.COM- Memperingati hari tani nasional kami persembahkan Sebuah artikel lama yang ditulis pada majalah soeara moeslimin. no 2 Th II.15 januari 1944 penulisnya adalah Rais Akbar PBNU KH.HASYIM ASY'ARI

Keutamaan bercocok tanam dan bertani

Oleh: KH.HASYIM ASY'ARI

Alloh SWT,dzat yang mesti benar firmanNYA telah berfirman didalam Alqur'an

"Dan apabila sembahyang telah ditunaikan,maka berpencarlah kamu(bubarlah) di bumi dan carilah fadlal(rachmat) Alloh yang banyak,agar kamu sekalian mendapat kebahagiaan.(s.Al-Jumu'ah:10)

Baca Juga: Resep membuat kuah Bakso [asli resep mamang penjual bakso]

Dalam tafsirnya Ibnu Jarir,menulis demikian:

"Firman Alloh: Wabtaghu min fadlillah(dan carilah akan rahmat Alloh)bisa juga berarti;dan carilah rizki Alloh.Dialah dzat yang menggenggam kunci gudang kekayaan,baik keduniaan maupun untuk keakhiratan kamu sekalian"

Halaman:

Editor: Ahmad Muzani

Sumber: komunitas pegon


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x