3 Amalan Pada Tahun Baru Islam Yang Besar Pahalanya

- 29 Juli 2022, 16:22 WIB
Inilah Makna Bulan Muharram Bagi Umat Islam
Inilah Makna Bulan Muharram Bagi Umat Islam /Pixabay/mohamed_hassan

ZONA KALTIM - Tahun Baru Islam 1444 H akan segera tiba sebentar lagi, yaitu bertepatan dengan hari Sabtu tanggal 30 Juli 2022.

Tahun Baru Islam 1444 H ini merupakan waktu yang spesial bagi umat Islam. Karena tahun Hijriyah adalah penanggalan milik umat muslim.

Dan terdapat banyak ibadah sunnah yang bisa dilakukan ketika datang Tahun Baru Islam 1444 H.

Baca Juga: Momen Sakral Bagi Masyarakat Jawa, Malam Satu Suro Punya Waktu Khusus Untuk Memperingatinya

Inilah 3 Amalan yang bisa dikerjakan pada bulan Muharram yang dianjurkan bagi umat Islam yang dikutip oleh Zonakaltim.com dari MUI.

1. Puasa Sunnah 

Puasa sunnah puasa yang bisa dilakukan saat tahun baru Islam adalah puasa Tasu'a dan Asyura.

Puasa Tasu'a dilaksanakan pada tanggal 9 Muharram 1444 H yaitu hari Minggu, 7 Agustus 2022.

Sedangkan Puasa Asyura dilaksanakan pada tanggal 10 Muharram 1444 H atau Senin, 8 Agustus 2022.

Halaman:

Editor: Yudha Setiawan

Sumber: MUI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x