Liz Truss jadi perdana Menteri Tersingkat Sepanjang Sejarah Inggris

- 21 Oktober 2022, 08:16 WIB
PM Inggris Liz Truss mengumumkan hari ini Kamis 20 Oktober 2022, dia akan mengundurkan diri.
PM Inggris Liz Truss mengumumkan hari ini Kamis 20 Oktober 2022, dia akan mengundurkan diri. /Henry Nicholls//Reuters/

ZONAKALTIM.COM- Secara mengejutkan Liz Truss perdana menteri inggris raya mengumumkan pengunduran diri nya sebagai perdana menteri setelah berkuasa selama 45 hari 

Sebelumnya ada George Canning di tahun 1827 yang hanya berkuasa selama 119 hari dan itu dikarenakan meninggal,sementara Liz Truss mengundurkan diri atas desakan berbagai pihak karena kebijakan kebijakannya tidak membawa perubahan terhadap ekonomi inggri yang saat ini di guncang resesi,dimana tingkat inflasi pun menyentuh angka 10%,dan tak ada satu pun kebijakan Liz truss yang memberikan solusi 

Baca Juga: Dinas PU Kukar Usulkan Normalisasi Anak Sungai Tenggarong untuk Minimalisir Banjir

Alasan pengunduran diri nya yang lain antara lain munculnya desakan dari berbagai pihak termasuk anggota anggota parlemen yang terkemuka seperti Crispin blunt,andrew bridgen,jammie wallis,bahkan secara terang terangan jammie wallis mengancam akan keluar partai jika Truss tidak mengundurkan diri 

Hasil jajak pendapat yang diselenggarakan ipsos pun secara senada mengatakan bahwa 53% rakyat inggris menginginkan perdana menteri Liz truss untuk mengundurkan diri,hal ini membuat posisi semakin terpojokkkan 

Baca Juga: Cara Dapat Bantuan Sosial Senlai Rp 2,4 Juta Via Online Hanya Dengan Modal KTP Dan KK

Belum lagi kebijakan kebijakan yang dikeluarkannya malah tidak menghasilkan solusi apapun, 
Selama menjabat, Truss terpaksa mengubah total agenda fiskalnya, salah satunya reformasi pasar bebas yang dampaknya pemangkasan besar-besaran terhadap layanan publik dan rakyat inggris tidak suka itu 

Sementara itu hasil survei menyebutkan bahwa publik yang tidak menginginkan perdana menteri turun tahta hanya 20% yang percaya 13 % dan menurut survei Ipsos yang diselenggarakan hari rabu 19 oktober 2022 publik yang menginginkan Liz truss mengundurkan diri mencapai 78% 

 

Halaman:

Editor: Ahmad Muzani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

x