7 Kerugian Yang Dialami Oleh Orang Yang Mempunyai Kepribadian Introvert

- 4 Agustus 2022, 09:25 WIB
Ketika Introvert Semakin Dewasa Semakin Tahu 6 Hal: Circle Pertemanan, Sendiri Bukan Kesepian, dan Ekspektasi
Ketika Introvert Semakin Dewasa Semakin Tahu 6 Hal: Circle Pertemanan, Sendiri Bukan Kesepian, dan Ekspektasi /Pexels/Cottonbro

ZONA KALTIM - Memiliki kepribadian yang introvert bukanlah takdir sejak lahir, melainkan sebuah pilihan hidup yang dianggap terbaik untuknya.

Sebagai orang yang introvert juga harus mampu menghadapi berbagai masalah yang ditemui.

Seorang yang introvert bisa kehilangan kepercayaan diri dengan sangat cepat ketika menemukan masalah.

Faktanya, ada beberapa kerugian yang dapat menguras energi dan waktu yang berharga jika seseornag memiliki kepribadian introvert.

Baca Juga: 3 Tanda Orang Mengalami Depresi Yang Harus Diwaspadai

Dikutip Zonakaltim.com dari Business Insider pada 7 Mei 2015, inilah 7 kerugian dari kepribadian introvert.

1. Keterbatasan Jaringan Pertemanan

Dalam bersosial, seorang yang introvert harus mampu untuk memperluas pertemanan mereka.

Mereka merasa akan kehilangan kesempatan tersebut jika tidak berusaha untuk mengenal orang baru. Akibatnya, dia akan mempunyai teman yang sangat sedikit.

Halaman:

Editor: Yudha Setiawan

Sumber: Business Insider


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x