Dicurigai Ikut Andil Bantu Rusia Di Ukraina,Iran Terancam Di coret Dalam Piala Dunia Qatar 2022

- 26 Oktober 2022, 07:34 WIB
Potret gambar bendera Iran dan Rusia, merupakan negara yang memiliki hubungan baik karena sama-sama sering tak akur dengan Amerika Serikat/Instagram @russia_iran
Potret gambar bendera Iran dan Rusia, merupakan negara yang memiliki hubungan baik karena sama-sama sering tak akur dengan Amerika Serikat/Instagram @russia_iran /

ZONAKALTIM.COM - Iran di desak banyak pihak untuk mengundurkan diri dalam ke ikutsertaannya dalam laga empat tahunan piala Dunia yang saat ini di selenggarakan di Qatar 

Baca Juga: 5 Makanan Untuk Menjaga Kesehatan Dan Meningkatkan Kinerja Otak

Hal ini dikarenakan banyak nya bukti bukti di lapangan membantu Rusia dalam penyerangan ke Ukraina "Ini akan menjadi keputusan adil yang mesti menjadi pengingat bagi dunia mengenai sebuah rezim yang membunuhi orang-orang terbaiknya dan membantu membunuh warga Ukraina," kata 
Kepala eksekutif Shakhtar Sergei Palkin 

Kepala dinas intelejen Ukraina Kyrylo budanov mengatakan sebanyak 330 drone "shared" buatan Iran terbukti di gunakan dalam penyerangan Rusia ke Ukraina pada hari sabtu,walaupun kedua belah pihak baik dari Iran dan Rusia menyangkal hal itu 

Baca Juga: Mendikbudristek targetkan 600 ribu Honorer jadi P3K

Sementara pihak AS mengaku memiliki bukti keterlibatan langsung Iran membantu Rusia di perang Rusia Ukraina dengan mendukung serangan drone di berbagai infrastruktur sipil Ukraina

Sampai saat sekarang pihak FIFA belum menanggapi seruan ini,hanya timnas Rusia saja yang sudah di skors untuk ikutan dalam babak kualifikasi Piala Dunia 

Sementara itu pihak Iran sudah berhasil lolos mewakili Asia dalam laga Piala Dunia 2022

Editor: Ahmad Muzani


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

x