Gelombang 47 Akan Segera Dibuka Dengan Uji Coba Penerapan Tes Psikometri

- 15 Oktober 2022, 07:31 WIB
Pendaftaran kartu Prakerja Gelombang 47
Pendaftaran kartu Prakerja Gelombang 47 /prakerja

Jadi apa itu tes psikometri?

Baca Juga: Syarat Lengkap Dan Kriteria Untuk Menjadi Penerima Bantuan Sosial PBI JK 2022

Mengutip dari unggahan lain, tes psikometri adalah tes yang digunakan sebagai tes atau alat ukur untuk mengetahui secara menyeluruh karakter atau kepribadian calon penerima kartu kerja.

Tes Psikometri digunakan agar tim pelaksana Kartu Prakerja dapat menilai karakter calon peserta gelombang 47. Beberapa poin yang menjadi penilaian antara lain :

- Gambaran umum karakter

- Gaya belajar

- Kekuatan calon penerima kartu Prakerja

Perlu diketahui bahwa peserta kartu prakerja gelombang 47 yang menerima tes psikometri pada saat pendaftaran tinggal mengikuti petunjuk dan penjelasan yang diberikan.***

Halaman:

Editor: Yudha Setiawan

Sumber: Instagram prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x