6 Hal Penting Yang Harus Dipahami Agar Ibadah Kurban Pada Hari Raya Idul Adha Menjadi Sah

- 4 Juli 2022, 06:45 WIB
Makna Ibadah Kurban pada Hari Raya Idul Adha
Makna Ibadah Kurban pada Hari Raya Idul Adha /Pexels/Chattrapal (Shitij) Singh/

Baca Juga: Membuat Sate Kambing Enak dan Gurih Ala Rudy Choirudin

Selain itu, kelayakan hewan kurban dan usia juga harus diperhatikan, yaitu:

- Domba berumur lebih dari 6 bulan
- Kambing berumur 1 tahun
- Sapi umur 2 tahun
- Unta berumur 5 tahun
- Hewan kurban tidak cacat

5. Alat Penyembelih hewan kurban

Selain itu, alat untuk menyembelih hewan kurban disunnahkan dengan menggunakan pisau tajam dan menghadap kiblat.

Ketika proses penyembelihan hewan kurban, wajib membaca nama-nama Allah. Atau juga bisa membaca doa berikut ini:

“Allahumma hadza minka wa ilaika, fataqabbal minni kamaa taqobbal min sayyidina muhammadin nabiyyika wa ibrahima khalilia,”

Baca Juga: 7 Makanan Untuk Mengendalikan Kolesterol Anda Menjelang Idul Adha

6. Membagikan daging kurban

Sebagai jamaah, kita juga harus memperhatikan pembagian daging kurban yang wajar.
Adapun aturan penyembelihan hewan kurban harus diutamakan dibagikan kepada fakir miskin.

Halaman:

Editor: Yudha Setiawan

Sumber: MUI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini