Cara Cek Bantuan Sosial PKH Tahap 4 Bulan November, Per Orang Bisa Dapat 750 Ribu

- 28 Oktober 2022, 13:44 WIB
ILUSTRASI - cara daftar dan dapat bantuan uang tunai Rp600 ribu di bulan Oktober 2022, modal HP KK dan KTP
ILUSTRASI - cara daftar dan dapat bantuan uang tunai Rp600 ribu di bulan Oktober 2022, modal HP KK dan KTP /ANTARA/Yusuf Nugroho/

Sebelumnya, masyarakay yang tergolong calon penerima PKH dapat mengecek terlebih dahulu daftar penerima dengan telepon genggamnya.

Cek PKH Tahap 4 November 2022 via handphone mudah dengan login di link Cekbansos.kemensos.go.id.

Dikutip Zonakaltim.com dari Cekbansos.kemensos.go.id, prosedur verifikasi PKH Tahap 4 November 2022 adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Metode Pancairan BSU Tahap 5 Sebesar 600 Ribu, Bisa Melalui Kantor Pos

1. Kunjungi Cekbansos.kemensos.go.id.

2. Kemudian masukkan data sesuai KTP, yang meliputi :
- Nama provinsi
- Nama Kabupaten
- Nama Kecamatan
- Nama desa/Kelurahan

3. Setelah itu, masukkan nama penerima sesuai KTP yang berlaku.

4. Selanjutnya masukkan kode captcha pada kolom yang tersedia.

5. Klik Cari Data untuk dan tunggu prosesnya selesai.

Baca Juga: KTT G 20 PM Inggris Rishi Sunak Akan Bertemu Dengan Biden

Dan berikut ini merupakan nominal bantuan sosial PKH Tahap 4 berdasarkan katagori :

Halaman:

Editor: Yudha Setiawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x